TINGKAT PEMAHAMAN IBU TENTANG TOILET TRAINING PADA ANAK USIA 1-3 TAHUN DIWILAYAH RT08/RW02 KELURAHAN SUKAPURA JAKARTA UTARA

Serry, Indah Maharani

Sari


Latar Belakang: Toilet training adalah latihan menanamkan kebiasaan pada anak dalam aktivitas buang air kecildan buang air besar pada tempatnya (toilet) secara benar dan teratur.Tujuan dari peneltian ini untuk mengetahuiTingkat pemahaman ibu tentang toilet training pada anak usia 1-3 tahun diwilayah RT08/RW02 kelurahanSukapura Jakarta Utara. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan menggunakan skala gutman. Prosedur dalampengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan angket berupa kuesioner yang dibagikankepada responden. Ruang lingkup penelitian ini dilakukan pada 30 ibu warga RT08/RW02 Kel.Sukapura JakartaUtara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa diwilayah RT08/Rw02 Kel. Sukapura Jakarta utara. Distribusi Tingkatpendidikan SD sebesar 23,3%, SMP sebesar 46,7%, dan SMA sebesar 30%. Jadi dapat disimpulkan Sebagianbesar berpendidikan SMP. Distribusi Tingkat pemahaman ibu 73,3% sedang. Jadi dapat disimpulkan bahwaresponden diwilayahRT08/RW02 Kel. Sukapura Jakarta Utara mempunyai Tingkat pemahaman cukup.

Teks Lengkap:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.59374/jpmahkj.v2i1.392

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.