TINGKAT PENGETAHUAN IBU MENGENAI BAHAYA MEMBERIKAN MP-ASI SECARA DINI

Wayan, Dilla Apriyani

Sari


Latar Belakang: Pemberian MP-ASI yang terlalu dini dapat menyebabkan bayi terkena infeksi pada saluran pencernaan.Pemberian makanan pada balita dipengaruhi oleh berbagai faktor seperti pengetahuan ibu dan sikap yang dipengaruhi oleh budayaatau kebiasaan adat istiadat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan ibu mengenai bahaya pemberian MPASI secara dini dan dampak dari pemberian MP-ASI yang terlalu dini seperti usus tersumbat, kegemukan, penumpukan natrium,infeksi saluran cerna, dan tersedak. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif pada 15 responden diAsrama DKI RT014 RW003 Kel.Semper Barat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas usia responden berada di rentangusia 22-25 (80%), berpendidikan SMA (80%), pada tingkat pengetahuan ibu tentang tersedak jika bayi diberikan MP-ASI dinidengan kategori tingkat pengetahuan tinggi sebanyak 80%, sedang pada tingkat pengetahuan rendah sebanyak 6,7%. Tingkatpengetahuan ibu di Asrama DKI RT014 RW003 mengenai baya memberikan MP-ASI secara dini cukup tinggi yaitu 66,7%, namunmasih harus ditingkatkan. Ibu di Asrama DKI RT014 RW003 tetap perlu diberikan edukasi oleh lembaga terkait melalui posyanduataupun puskesmas setempat

Teks Lengkap:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.59374/jpmahkj.v4i2.420

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.