TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TERHADAP PERILAKU BULLYING DI ASRAMA PEMADAM KEBAKARAN RT 02 SEMPER BARAT

Rizki P. Pratama Leni Alfiana

Sari


Latar Belakang: Tindakan agresif yang dilakukan oleh seseorang atau kelompok terhadap orang lain atau kelompok lain secaraberulang-ulang dengan cara menyakiti baik secara fisik maupun mental adalah pengertian dari bullying (prasetyo, 2011). Tujuanpenelitian ini adalah untuk mengetahui Tingkat Pengetahuan Remaja Terhadap Perilaku Bullying Di Asrama Pemadam KebakaranRT 02 Semper Barat. Metode pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan sekala Guttman yaitu sekala yang menginginkansetiap jawaban tegas, seperti jawaban benar-salah, ya - tidak, pernah - tidak, positif – negaftif, tinggi-rendah, baik-buruk, dan lainsebagainya. Peneliti menggunakan satu metode pengumpulan data. Prosedur pengumpulan data dalam penelitian ini adalah denganmenggunakan angket berupa kusioner yang dibagikan kepada responden.Ruang lingkup penelitian ini dilakukan pada 31 remajawarga asrama pemadam kebakaran RT 02 semper barat. Hasil pengabdian menunjukan bahwa di asrama pemadam kebakaran,Tingkat Pengetahuan Remaja terhadap perilaku bullying didapatkan sedang sebesar 67%

Teks Lengkap:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.59374/jpmahkj.v2i2.402

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.