Penerapan Hydrotherapy Terhadap Penurunan Kadar Gula darah Pada Lansia di RT07/Rw014 Cipinang Muara Jakarta
Sari
Latar Belakang: Hidroterapi atau terapi dengan minum air putih merupakan salah satu metode yang digunakan sebagai alternatifdalam penyembuhan berbagai penyakit salah satunya yaitu dalam penurunan kadar gula darah pada penderita diabetes mellitus.Terapi air putih ini merupakan salah satu terapi sederhana yang dapat dilakukan secara mandiri di rumah dan tanpa menimbulkanefek samping. Pengabdian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari penerapan terapi minum air putih terhadap penurunankadar gula darah pada lansia. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian kualitatif yaitu dengan melakukan study kasus diRT07/RW014 Cipinang Muara Jakarta dengan menggunakan 2 sampel yang terdiri dari 2 partisipan yang akan diberikan terapiminum air putih selama 5 hari dengan takaran 1500ml air putih per harinya. Kemudian dilakukan analisa terhadap penurunankadar gula darah setelah dilakukannya terapi minum air putih. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukanbahwa terapi minum air putih memiliki pengaruh terhadap penurunan kadar gula darah. Sehingga klien dapat melakukanpencegahan terhadap peningkatan kadar gula darah dengan melakukan terapi secara mandiri. Berdasarkan hasil penelitian bahwapenerapan hydrotherapy dengan minum air putih berpengaruh terhadap penurunan kadar gula darah kedua partisipan, haltersebut terlihat adanya perubahan dari hasil pemeriksaan kadar gula darah sebelum dan setelah dilakukannya terapi minum airputih.
Teks Lengkap:
PDFDOI: http://dx.doi.org/10.59374/jpmahkj.v2i2.401
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.